Peristiwa dan Berita

Penerima Perdana Subsidi Rp. 7 juta

Penerima Perdana Subsidi peserta Program Bantuan Pembelian KBL Berbasis Baterai Roda Dua melalui dealer PT CSP Motorindo Pratama. Dalam waktu dekat ini kemungkinan Pemerintah akan memberikan program bantuan ini kepada seluruh masyarakat Indonesia tanpa membatasi status sosial tertentu, Hal ini untuk mencapai target penggunaan kendaraan listrik di Indonesia.

Pembukaan Dealer Rakata Motorcycle di Bandung.

Pada bulan April, Rakata Motorcycle resmi membuka dealer baru di Jalan BKR no 107, kota Bandung. Gerai baru ini menjadi dealer resmi Rakata ke 6. Dealer tersebut berada di bawah naungan manajemen PT Rakata Agra Sejahtera, dealer ini dilengkapi dengan layanan 3S (sales, service, sparepart). Baca Lebih Lanjut

Peningkatan  produksi  motor listrik   Rakata  Motorcycle

Pabrik perakitan motor listrik Rakata berlokasi di Bitung, Tangerang.

Tim teknis juga bekerja secara simultan dengan dilengkapi alat standar yang terkalibrasi untuk hasil yang presisi. Proses produksi diakhiri dengan melakukan pengujian pada setiap unit motor listrik dengan menggunakan dynotester agar standar kualitas senantiasa terjaga. Baca Lebih Lanjut

Pembukaan Main Dealer Rakata Motorcycle di Kalimantan Selatan.

Pada bulan Oktober 2021 Rakata Motorcycle resmi melebarkan sayap ke Kalimantan Selatan dengan membuka main dealer di Banjarmasin dan diikuti 13 kabupaten.

Kedatangan motor listrik Rakata juga mendapat dukungan dari akademisi yaitu Politeknik Negeri Tanahlaut (Politala). Kerjasama ini diharapkan akan menjadi landasan awal Kalimantan Selatan dalam pengembangan motor listrik. Baca lebih lanjut

9–11 April 2021, “Rakata Motorcycle mengikuti event di daerah Alam Sutra dengan acara yang bertemakan konsep “E-Vehicle Week Living World Alam Sutra“.

Tidak dipungkiri lagi bahwa pada acara tersebut banyak antusias yang ramai mendatangi booth, Rakata Motorcycle pada tanggal  9 – 11 April 2021. Baca lebih lanjut

Motor Listrik Rakata Meluncur, Dibanderol Mulai Rp 15 Jutaan​

Perkembangan sepeda motor listrik di Indonesia cukup pesat belakangan ini. Belum lama ini, juga hadir pemain baru, yakni Rakata Motorcycle. PT Artas Rakata Indonesia, produsen motor listrik Rakata, juga langsung meluncurkan dua model pertamanya, yakni Rakata X5 dan Rakata S9. Rakata X5 dibekali dengan motor penggerak berkekuatan 1.750 watt. Tenaganya didapat dari battery pack lithium ion yang memiliki kapasitas sebesar 60 V 20 Ah. Baca lebih lanjut

Test Ride OTOMOTIFNET.COM oleh Antonius Yuliyanto.

Otomotifnet.com – Rakata X5 yang dicoba kali ini merupakan skutik listrik dari Rakata, untuk ulasan lebih lengkap dapat  dilihat disini